Home / Hukum

Selasa, 28 Mei 2024 - 13:54 WIT

Karena Dendam Lama, Oknum Pengacara Aniaya Ipar Sendiri


Foto korban tengah Kameja putih yang didampingi rekan bersama kedua advokat

Foto korban tengah Kameja putih yang didampingi rekan bersama kedua advokat


TERNATE Mahabari.com – Korban penganiayaan yang di alami seorang ustadz Joharudin Makoagow. Atas tindakan kekerasan yang dilakukan oleh oknum advokat berinisial FH. Pada Sabtu (25/05/24) dan kini suda di tangani Reskrim polres Ternate.

Tindakan kekerasan yang dilakukan oknum pengacara terhadap seorang ustadz yang berasal dari Sulawesi Utara pada Sabtu malam kemarin. Mengalami memar di bagian wajah kiri dan luka di bagian bawah mata sebelah kanan.

Bukan hanya itu rasa sakati yang di alami Joharudi, Di bagian belakang kepala karena pukulan yang bertubi-tubi dari oknum pengacara berinisial FH. Parahnya rasa sakit di bagian rusuk sebelah kanan karena tendangan yang dilakukan FH membuat korban merasa sakit saat bernafas.

Menurut Joharudin. Kepada awak media pada Senin (27/05/24) Joharudin menceritakan, awalnya kami menggelar acara rujuk kembali dengan istrinya yang tak lain kakak kandung FH, rujuk dengan mantan istrinya karena sebelumnya ada masalah di dalam hubungan rumah tangga sehingga keduanya memutuskan harus berpisah.

Baca Juga  Kekerasan Dan Penganiayaan Wartawan Malut, PWI Pusat Siap Presur Ke Dewan Pers

“Alasannya melakukan rujuk karena anak-anak kami masih kecil, jadi mau rujuk untuk menjaga psikologi mereka,” namun dalam acara tersebut kami sekeluarga sepertinya Tidak mengundang FH. ujarnya

Lanjutnya, saat itu dirinya bersama rekan-rekannya duduk di depan Rumah Quran Ar-Ruzain tak berselang lama datanglah FH. Sambil tidak merespon sambut dari rekan korban, Dengan nada keras dan tak jelas dengan rasa marah. FH mengaku dirinya seorang pengacara Yang paham hukum.

Sambil berbicara FH langsung menendang rusuk sebelah kanan Joharudin sampai tersungkur dan dilanjutkan dengan pukulan yang membabi-buta. Di teras Rumah Quran Ar-Ruzain yang beralamat di kelurahan jati. Kota Ternate Selatan.

Baca Juga  Sesosok Pria Paru Baya Ditemukan Tak Bernyawa Oleh Seorang Nelayan di Kelurahan Jambula

Saat menceritakan kronologis kejadian Joharudin Makoagow merasa sedih sampai menitihkan air mata. Ia juga meminta kepada FH agar bertaubat atas perbuatan yang dilakukan kepada dirinya selama ini. Yang dimulai dari ancaman melalui pesan singkat pada 13 Januari 2022.

Sehingga atas kejadian ini Joharudin sudah mulai waspada karena ancaman yang dikatakan oleh FH benar dilakukan. Bahwa dirinya akan di habisi jika bertemu dengan korban. Sehingga Ketakutan yang dialami Joharudin Makoagow karena mengingat ketiga anaknya yang masih pada kecil-keci

Bukti ancaman yang telah di prin out oleh korban

Bukti ancaman yang telah di prin out oleh korban

Sebagai seorang guru agama dirinya juga merasa sedih karena saat dianiaya FH, disaksikan oleh ketiga anak dan istrinya sehingga mengalami trauma dan sering merasa takut. Ucapnya

Baca Juga  Polsek Ternate Utara Beri Penangguhan Pelaku Pencabulan Orang Tua Korban Cemas

Sampai pemberitaan ini diterbitkan atas dugaan penganiayaan Seorang Ustadz, Oknum Advokat di Ternate Dilaporkan ke Polisi yang didampingi Peradi Kuasa Hukum Joharudin. Mirjan Marsaoly sebagai seorang advokat sangat menyesalkan tindakan kriminal FH, sebab kode etik profesi diatur dalam Pasal 10 Undang-undang Nomor 18 tahun 2003 tentang Advokat menjelaskan bahwa berhenti atau dapat diberhentikan dari profesinya secara tetap karena alasan perbuatannya diancam pidana penjara 4 tahun.

“Tindakan oknum pengacara ini melanggar Pasal 351 ayat (2) bahwa jelas terancam pidana 5 tahun. Kami kuasa hukum akan terus mengawal atas tindakan pidana yang dilakukan dan proses pidana umumnya tetap jalan selain itu juga kami juga telah membuat laporan ke Peradi,” pungkasnya.

 

Peliput: Faisal

Editor: Kibo


Baca Juga

Hukum

Pukul Staf, Kadis Disnaker Halmahera Timur Dipolisikan

Hukum

SPBU Wari Diduga Gelapkan BBM Subsidi Jenis Pertalite.

Hukum

Sukses Gelar Bimtek, PPK Selatan Gunakan SIDALIH dan E-Coklit Untuk Pemutahiran Data Pemilih

Hukum

Polres Ternate Lakukan Apel Siaga Pengamanan Aksi Kenaikan Harga BBM

Hedline

Saksi OTT Gubernur Maluku Utara Nyaris Bunuh Diri Di Toilet KPK

Ekonomi

OKP Cipayung Kecewa Wali Kota Ternate di Luar Daerah

Hukum

Ditresnarkoba Polda Malut Tangkap Tiga Pengedar Narkoba

Hukum

Bentuk Timsus, Bupati Halsel Dukung Pemekaran Obi Dan Bacan