Home / Home

Senin, 13 November 2023 - 11:37 WIT

Florensia Baruka Resmi Di Lantik Jadi Anggota DPRD Kota Ternate Pertama Dari Batang Dua


Foto Bersama Anggota DPRD Kota Ternate Florensia Baruka Kebaya Biru

Foto Bersama Anggota DPRD Kota Ternate Florensia Baruka Kebaya Biru


MAHABARI TERNATE- Florensia Baruka, politisi Partai Berkarya, itu resmi dilantik sebagai anggota DPRD kota Ternate Dapil 4 pulau ternate, senin 13/11/2023 Florensa akan dilantik menggantikan Rustam Saribula.

Florensia merupakan calon anggota DPRD Kota Ternate Daerah Pemilihan 4 (Kota Pulau Ternate) periode 2019-2024 dari Partai Berkarya

Paska dilantik sebagai anggota DPRD kota Ternate Dapil 4 tentu sebagai Srikandi batang dua saya bangga karena dirinya sebagai orang pertama kali bisa mewakili masyarakat pulau terluar khususnya dapil 4 baik Hiri, pulau Ternate dan batang dua dari kaum perempuan

Foto Bersama Keluarga

walaupun di sisa masa jabatan 2019-2024 atau kurng lebih 10 bulan, Disisa masa jabatan ini tentu saya akan terus mengawal dan memperjuangkan aspirasi masyarakat di dapil yang saya wakili.

Baca Juga  Upacara HUT Ke 77 RI di Ternate Tanpa Kehadiran Wakil Wali Kota

Selanjutnya paska dilantiknya sebagai anggota DPRD dirinya akan terus mengawasi agar benar benar dapat dilaksanakan pembangunan yang ada di batang dua, Pulau Hiri dan pulau Ternate

Baca Juga  Netralitas Pemilu 2024, Polri Minta Masyarakat Taksebarkan Isu Hoax

Dirinya berharap untuk saat ini yang menjadi prioritas untuk didorng di 2024 khususnya kecamatan Batang dua yakni operasional PLN yang harus berjalan 1 x 24 jam

karena hingga kini belum terlayani 1 x 24 jam.. begitu juga dengan jaringan telekomunikasi di beberapa kelurahan di batang dua, sehingga ini perlu Didorong agar batang dua bisa menikmati akses komunikasi harapnya

Baca Juga  Bawaslu Dinilai Masuk Angin Lambat Respon Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN

selanjutnya untuk kecamatan lainnya juga iya berharap agar pelabuhan Hiri juga bisa cepat terealisasi, karena merupakan kebutuhan masyarakat Pulau Hiri tegasnya

 

 

 

Peliput: Faisal


Baca Juga

Home

DPRD Halut Paripurna Dua Ranperda APBD 2024

Ekonomi

Pasar Sabi-Sabi Ternate Masih Sepi Pedagang dan Pembeli

Home

Sidang AGK, Rektor UMMU Mangkir Memilih ke China. KPK Bisa Panggil Paksa

Home

Panwaslu Wasile Tengah Umumkan 8 Nama Terpilih Sebagai Anggota PKD

Advetorial

HUT ke-25 Pemprov Malut, PWPM Malut Tegaskan Tujuh Poin Pinting

Home

Prabowo Terima Kunjungan Putri Presiden ke 4 Yenny Wahid

Headline

Musdalub PD Tidar Malut Sukses Digelar

Hedline

Golkar Target Ketua DPRD Kota Ternate Pada Pileg 2024