Home / Headline / Home / Politik

Selasa, 26 Desember 2023 - 14:16 WIT

Kegiatan Anak Kandung Presiden di Malut Diduga Tabrak Aturan Kampanye


Kegiatan Kopdarwil PSI di Malut Hotel Bella Ternate

Kegiatan Kopdarwil PSI di Malut Hotel Bella Ternate


TERNATE MAHABARI.com -Kegiatan Kopi Darat Wilayah (Kopdarwil) Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Selasa (26/12) Disenyalir tabrak aturan kampanye. Bertempat hotel Sahid Bela Ternate. Hal menjadi temuan Panwaslu Kelurahan, Kecamatan Ternate Selatan Kota Ternate.

Kegiatan dihadiri Anak kandung Presiden RI merupakan ketua umum PSI Kaesang Pangerap yang dimpingi sekjen PSI diduga melibatkan anak anak.

Anggota Panwaslu Kelurahan Desa PKD Emi membenarkan bahwa adanya aktivitas kegiatan partai PSI melibatkan anak anak menggunakan atribut partai,

Baca Juga  Ketua DPW Partai Prima Jagokan Aliong Mus Jadi Gubernur Malut

“ Kamis suda mendokumentasi anak-anak yang menggunakan atribut partai dan suda dilaporkan ke Bawaslu Kota Ternate,” ujarnya

Lanjut ia, menegaskan bahwa pihaknya konsisten melaporkan secara resmi menggunakan form A untuk di tindak lanjuti.

“ kami proses sebagai mana dalam aturan kampanye anak di bawah umur tidak diperbolehkan menghadiri kegiatan kepartaian apalagi sampai menggunakan atribut partai” jelasnya.

Baca Juga  Wakil Ketua DPRD Halut Kecam Kepala UPTD Samsat

Terpisah Sekretaris DPW partai PSI Maluku Utara Jafar Dahlan membantah bahwa rapat ini dilakukan secara tertutup.

“ bahkan yang bisa masuk ke dalam ruangan itu yang memiliki KTA yang tidak memiliki KTA dikeluarkan dari ruangan” ungkapnya.

Lanjut ia, Para simpatisan partai PSI dan kader PSI dari sepuluh kabupaten kota di Maluku Utara yang menggunakan atribut partai yang bertuliskan PSI PARTAI JOKOWI.

Baca Juga  Ketua Komisi I DPRD Ingatkan Pemda Halut Harus Taati UU Terkait Pemekaran Wilayah

Kata Dahlan, meski selain pengurus yang memiliki KTA juga dihadiri oleh anak-anak yang menggunakan atribut partai dengan kaos bersologan PSI PARTAI JOKOWI.

“ meski anak anak menggunakan kaos partai, tetap tidak diijinkan masuk kedalam ruangan untuk mengikuti kegiatan.” Akhirinya

 

Peliput M Faisal

Editor Kibo


Baca Juga

Saksi Prabowo Gibran

Headline

Saksi Capres No 2, Menduga 856 Suara Raib Dicolong Uknum PPK Dan KPU

Headline

DPRD Diminta Tidak Campur Penerimaan PPPK Pemda Halut

Headline

Satnarkoba Polres Ternate Kembali Amankan 10 Sachet Ganja Dari Seorang Pria Berinisial RA

Advetorial

Diwakili Korem 152/Baabullah Penandatanganan Naskah Kerja Sama Polda Malut Dengan Kodam XVI/Pattimura 

Home

Warga Keluhkan Bau Limba Ikan Di Pasar Gotalamo II

Ekonomi

DPRD Kota Ternate Minta Pemkot Fungsikan Plaza Gamalama Modern

Home

Selama Menjabat AGK Lupa Bangun Wilayah Halut
Foto 7 Orang Yang Akan Menuju Kursi DPRD Halut Dapil 1 Tobelo Dan Tobelo Utara

Politik

Berikut 7 Nama Yang Diprediksi Menuju Kursi DPRD Dapil 1 Tobelo & Tobelo Utara