Home / Politik

Kamis, 22 Agustus 2024 - 16:53 WIT

Puluhan Ribu Masyarakat Lakukan Penjemputan Cakada Sahril-Makmur


Puluhan Ribu Masyarakat Lakukan Penjemputan Cakada Sahril-Makmur Di Bandara Sultan Babullah. ( Foto- Faisal Mahabari.com)

Puluhan Ribu Masyarakat Lakukan Penjemputan Cakada Sahril-Makmur Di Bandara Sultan Babullah. ( Foto- Faisal Mahabari.com)


TERNATE Mahabari.com – Puluhan ribu warga Kota Ternate dan partai pendukung melakukan penjemputan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Ternate, Sahril Abdurrajak dan Makmur Gamgulu di Bandara Sultan Babullah.

Antusias Warga kota Ternate untuk melakukan penjemputan ini tanpa ada paksaan dari pihak manapun ungkap calon wakil walikota Ternate Makmur Gamgulu. saat melakukan konverensi Pers di sekretariat bersama jalan Sultan Khairun, Kelurahan Soa-sio Kota Ternate untuk, Maluku Utara. Pada Kamis, (22/8/2024).

Baca Juga  Wali Kota Ternate Minta Camat dan Lurah Untuk Berikan Perhatian Ke PKK

Ditempat yang sama calon walikota Ternate Sahril Abdurrajak memberikan ucapan terimakasih kepada seluruh warga masyarakat kota Ternate yang setia menunggu guna melakukan penjemputan ini sejak pagi tadi.

Baca Juga  Kembalikan Formulir Ke Demokrat, Bacalon Walikota Nasri Abubakar Serius Bertarung

Dirinya juga mengungkapkan permohonan maaf kepada seluruh masyarakat atas penjemputan yang dilakukan para pendukung ini mengganggu kenyamanan dan ketertiban penggunaan jalan.

Lanjutnya Sahril Abdurrajak dan Makmur Gamgulu ini telah mendapatkan Lima partai pendukung diantaranya partai Golkar, Gerindra, PBB, PPP dan PAN.

Sehingga dalam waktu dekat sesuai jadwal yang telah ditentukan Komisi Pemilihan Umum KPU Sahril-Makmur akan segera melakukan pendaftaran.

Baca Juga  Kadishub Bantah Pemasangan Stick Cone Menimbulkan Kemacetan

Calon walikota Ternate Sahril Abdurrajak juga berharap jika KPU memberikan kebebasan untuk menentukan waktu untuk melakukan pendaftaran. Maka Sahril Abdurrajak bersama wakilnya Makmur Gamgulu berkeinginan melakukan pendaftaran di tanggal 29 Agustus 2024. Ujar Sahril

 

Peliput: Faisal

Editor: Faisal


Baca Juga

Foto Surat Suara Yang Tidak Ditandatangani KPPS Sehingga Dinyatakan Tidak Sah

Politik

Tak Perlu PSU TPS 08, 221 Surat Suara Murni Kesalahan Ketua KPPS

Politik

Final Rekomendasi Golkar dan Gerindra For Aliong Mus-Sahril Tahir
Pangeran Mendiang Sultan Ternate Ofa Firman Mudaffar Sjah Calon Walikota Ternate

Headline

Dapat Sinyal Dari 3 Petinggi Partai, Firman Mudaffar Sjah Siap Bertarung Di Pilwako Ternate
Bupati Kepulauan Sula. Fifian Adeningsi Mus

Politik

Yakin Dapat Rekomendasi PDIP, Fifian Adeningsi Nanti Ada Kejutan

Politik

Anton Ilyas Dikukuhkan Jadi Ketua DPW Partai Pelita Maluku Utara

Politik

Fraksi PAN dan PKB DPRD Dukung Sail Tidore 2022

Lokal

KPU Malut: Aplikasi Sirekap Upaya Meminimalisir Gugatan Calon di MK

Politik

PKB Tunggu Hasil Survey Untuk Tentukan Bakal Calon Gubernur Malut