Home / Home

Kamis, 4 Januari 2024 - 14:36 WIT

“Marlita Puasa” Pejuang Perempuan Menuju Parlemen 



TERNATE MAHABARI.com -Marlita Puasa, Siapa yang tidak mengenal sosok perempuan tangguh yang selalu memperjuangkan hak-hak perempuan dan anak di Maluku Utara.

Marlita Puasa atau biasa di sapa Ita Lahir di Ternate, pada tanggal 14 Desember 1976. Lahir dari ibu seorang penjual ikan. Dari hasil seorang ayah yang sebagi nelayan. Namun dirinya tidak pernah surut mengembangkan karirnya yang di mulai dari bangku Sekolah Menengah Pertama SMP

Seorang anak perempuan yang tumbuh dan dibesarkan di dua kelurahan asal ibu dan ayahnya yakni kelurahan sangaji dan soa-sio,

Semenjak duduki bangku SMP Dirinya pernah mewakili provinsi Maluku untuk mengikuti Jambore Nasional di Cibubur Tahun 1991. Selain itu mengikuti kirab Remaja dan bahkan membawa nama daerah mengikuti lomba bahana suara pelajar sampai ke tikngkat provinsi yang waktu itu berada di kota Ambon

Tidak sampai di situ Jenjang karir yang di tempuh marlita puasa terus berkembang, saat dirinya sempat bersama rekan-rekannya mendirikan Sebuah ormas Lintas mahasiswa Halmahera Selatan paskah konflik horizontal, Bersama Membangun Hubungan Persaudaraan (BMHP) Tahun 2006 dan dirinya sebaga pelopor pada waktu itu

Baca Juga  PT. NHM Menunggak Pajak Air Permukaan Rp.5,6 Miliar

Selain itu iya juga mendirikan sebuh lembaga suadaya masyarakat LSM Asosiasi Aspirasi Perempuan (ASSPER) Maluku Utara dan menjabat sebagai Ketua umum pada tahun 2010 sampai saat ini

Karir marlita terus mingkat higga terjun ke dunia politik pada tahun 2010 saat itu dirinya bergabung dengan partai yang berlambangkan burung Garuda Partai Gerakan Indonesia Raya Gerindra tak hanya sebagai pengurus partai iya juga menjabat sebagai ketua PD Perempuan Indonesia Raya (PIRA) Maluku Utara selama dua periode yang di SK kan oleh Dr. Sumarjati Ardjoso tak lain sebagai ketua umum PP PIRA. Sampai pada tahun 2012 KNPI Malut Marlita juga sempat menjabat sebagai Ketua Komisi Wanita, namun sampai pada tahun 2013 iya juga sempat menjadi anggota FKPPI Maluku Utara.

Baca Juga  Pemda dan DPRD Halut Tandatangani Nota Kesepakatan Perubahan KUA-PPAS Tahun 2022

Karir anak dari seorang Nelayan itu belum berakhir sampai di situ. Karirnya di dunia politik masi terus berlanjut di tahun 2014 di SK kan langsung oleh Ketua umum partai Gerindra Prabowo Subianto sebagai ketua tim perempuan Maluku Utara untuk memenangkan Prabowo Subianto sebagai calon presiden 2014.

Namun di tahun 2018 iya mundur dari kepengurusan partai Gerindra dan bergabung dengan partai berkarya yang didirikan oleh Hutomo Mandala putra/Tomi Suharto. Selama menjabat sebagai wakil ketua di partai Berkarya marlita puasa juga menjabat sebagai ketua DPD Kaukus perempuan politik Indonesia (KPPI) Maluku Utara 2018-2023

KPPI merupakan ormas yang terdiri dari perempuan lintas partai politik. Yang memperjuangkan hak- hak politik perempuan lintas partai. Jabatan yang di nahkodai martita itu selama 5 tahun sudah berakhir. Namu iya masih di percayakan untuk memimpin hingga Di periode ke dua 2023-2028

Tak hanya di karir politik marlita juga berkecimpung di salah satu organisasi Ikatan Pengusaha Muslimah Indonesia (IPEMI) Sebagai wakil sekretaris wilayah sejak tahun 2016 sampai saat ini.

Baca Juga  Diwakili Korem 152/Baabullah Penandatanganan Naskah Kerja Sama Polda Malut Dengan Kodam XVI/Pattimura 

Namun perkembangan karirnya sebagai seorang politisi dan berbagai organisasi Non pemerintah, Marlita juga sempat bergabung dengan organisasi pemerintahan sebagai ketua harian pusat pembelajaran keluarga PUSPAGA yang langsung dibawahi kementerian pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak. Jabatan itu di pegang martita sejak tahun 2019-2021.

Karir jabatan seorang perempuan asal Ternate itu masih terus berlanjut sampai pada saat ini sebagi calon legislatif DPRD Kota Ternate Utara.

Menurutnya sebagai ketua yang dinahkodai selama ini sebagi ketua ormas Non pemerintah maupun dibawah pemerintahan pun. masi belum sanggup memperjuangkan hak dan kepentingan masyarakat.

Sehingga dirinya berharap dengan adanya kontestasi pileg 2024 ini dapat mengantarkan saya di kursi parlemen yang mewakili aspirasi masyarakat kota Ternate khususnya kota Ternate utara.


Baca Juga

Foto Surat Suara Yang Tidak Ditandatangani KPPS Sehingga Dinyatakan Tidak Sah

Hedline

Fatal Surat Suara Sebanyak 222 Di TPS 08 Kel Tabona Dinyatakan Tidak Sah

Home

Bupati Halmahera Utara Hadiri Pembukaan Musda Ke IV Pimpinan Daerah Muhammadiyah dan Aisyiah

Advetorial

Diwakili Korem 152/Baabullah Penandatanganan Naskah Kerja Sama Polda Malut Dengan Kodam XVI/Pattimura 

Pendidikan

Sebanyak 612 Mahasiswa Baru Ikut P2KK Gelombang Pertama , 8 Berasal Dari Palestina

Home

Keberangkatan Sejumlah Pimpinan OPD Kota Ternate Ke Kota Makassar Menuai Kritik Dari Ekonom Malut

Advetorial

Rute Kunjungan Anis Baswedan Di kota Ternate Maluku Utara 

Home

Gubernur Dan 6 Orang Ditetapkan Tersangka 1 Orang Diminta Serahkan Diri

Home

Edisi 01