Home / Home / Hukum / Kata Mereka / Lokal

Selasa, 21 November 2023 - 22:12 WIT

DLH Kota Ternate Tidak Tau Izin Galian C CV Karunia Quardon Perkasa


Foto Kantor DLH Kota Ternate

Foto Kantor DLH Kota Ternate


TERNATE-Mahabari.Com, Dokumen Izin Galian C Kelurahan Sulamadaha Kota Ternate  CV Karunia Quardon Perkasa  Disenyalir tidak diketahui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Ternate.

Buktinya, Kepala Bidang Penataan dan Peningkatan Kapasitas Lingkungan Hidup Yuliasultana saat di temui awak media mahabari.com Selasa (21/11) membenarkan bahwa izin yang dilakukan CV Darago atau yang suda dialihkan ke CV Karunia Quardon Perkasa itu hanya memiliki izin pemerataan namun soal galian C, tidak di ketahui pihak DLH.

Baca Juga  Pertamax Melambung Tinggi, Stok Pertalite Terbatas, Supir Angkot dan Ojek Menjerit

“untuk sementara ini pengelolaan pemerataan yang di kelolah oleh CV Karunia Quardon Perkasa itu sementara ini telah di hentikan atas permintaan warga karena diketahui melakukan galian C,” ungkapnya.

“Soal izin CV Dragon diduga tidak memiliki izin pengelolaan Galian C. Tapi pemerataan”  Parahnya meski pengalihan dari CV Dragon ke CV Karunia Quadron Perkasa juga tidak mengantongi Izin. Galian C,” tegasnya

Baca Juga  Pelanggaran Netralitas ASN, Pose 2 Jari Kadisdik. Diduga Kuat Dukungan Tauhid-Nasri

Ia menjelaskan, bahwa dari pihak CV Karunia Quardon Perkasa, DLH, DPMPTSP dan PUPR kota Ternate telah melakukan mediasi dengan warga untuk pembuatan talut berdasarkan permintaan warga

“namun pihak perusahaan mau masukan matrial ke lokasi pembuatan talut namun warga tidak mengijinkan pihak perusahaan untuk masuk membuka plang jalan untuk pihak perusahaan masukan matrial ke lokasi pembuatan talut” jelasnya

Baca Juga  PT. NHM Menunggak Pajak Air Permukaan Rp.5,6 Miliar

“ bahwa sampai saat ini dari pihak konsultan dan DPMPTSP bersama PUPR kota Ternate Masi belum tau langkah apa yang harus di lakukan, sehingga sampai saat ini lokasi tersebut Masi di tutup untuk pengerjaan pemerataan dari CV Karunia Quardon Perkasa” Akhirinya.

Peliput M Faisal


Baca Juga

Hukum

Karena Dendam Lama, Oknum Pengacara Aniaya Ipar Sendiri
Foto Rusly Saraha Koordinator Devisi Pencegahan Parmas dan Humas Bawaslu Maluku Utara

Hukum

Tim Sukses Minta Kembalikan Uang Caleg, Bawaslu Malut Masi Mendalami Dugaan Politik Uang
Foto Aliong Mus Saat Kampanye Akbar Capres Prabowo-Gibran Yang Dihadiri 3000 Masa Pendukung

Home

Kampanye Akbar Capres Prabowo Gibran Di Ternate Dihadiri 3000 Masa Pendukung

Home

Tauhid-Nasri Dukung Sahril-Makmur Dengan Simbol Empat Program Bersinar

Hukum

Seorang Advokat Di Ternate Telah Dianiaya Pemuda Mabuk
Foto Divisi Humas Polri Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko

Headline

Netralitas Pemilu 2024, Polri Minta Masyarakat Taksebarkan Isu Hoax

Headline

Satnarkoba Polres Ternate Kembali Amankan 10 Sachet Ganja Dari Seorang Pria Berinisial RA

Ekonomi

Gagal Atur Pedagang, DPRD Kota Ternate Nilai Disperindag Tidak Tegas